Langsung ke konten utama

Penyimpanan data di HDD / SSD Manakah yang lebih efisien

 



Hai Prilove pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang penyimpanan data pada pc atau laptop kalian ya, dimana penyimpanan ini sangat berguna dalam proses yang berjalan pada komputer dan laptop kalian, selain itu juga penyimpanan ini dapat digunakan untuk menyimpan data operating system pada pc atau laptop tersebut. karena jika tidak ada penyimpanan tsb perangkat komputer atau laptop anda tidak dapat digunakan yaa.

kali ini kita akan membahas yang manakah yang lebih efisien untuk perangkat keras yang digunakan untuk penyimpanan data anda apakah HDD (hard disk drive) atau SSD (solid state drive). dan dari kedua perangkat tsb memiliki keunggulan dan kekurangannya masing-masing.


HDD (Hard disk drive)

Perangkat keras penyimpanan yang satu ini memiliki piringan cakram yang berputar didalamnya, jadi bisa dibilang hdd ini termasuk bisa dikatakan barang pecah belah, karena jika benda ini terbanting atau jatuh, perangkat tsb mungkin sudah tidak dapat digunakan dengan baik untuk melakukan penyimpanan data pada perangkat pc atau laptop anda. Selain itu juga HDD saat digunakan akan memiliki bunyi yang dihasilkan dari berputarnya piringan tsb saat digunakan di perangkat komputer.


SSD (solid state drive)

Perangkat keras penyimpanan yang kedua ini memiliki keunggulan yang lebih kompatible dan tidak sama sekali mengeluarkan bunyi saat perangkat digunakan komputer, karena pengembangan dari SSD ini berawal dari perangkat penyimpanan sebelumnya itu USB flashdiks, jadi SSD dikembangkan  menggunakan serangkaian IC (Integrated Circuit). IC inilah yang dimanfaatkan sebagai memori untuk menyimpan informasi dan data dalam laptop






Komentar

Postingan Populer

Pengenalan Jaringan Komputer (agar semua komputer client terhubung satu sama lain)

 Hai prilove kembali lagi kami admin sudah lama tidak jumpa sudah kangen ingin membaca kembali artikel dari priancom ya, kali ini mumpung ada waktu luang, admin disini akan menjelaskan tentang Jaringan Komputer. Apa sih jaringan komputer itu ?. Bagi yang sudah mengetahui mungkin kalian sudah mencoba atau terjun langsung dalam pembuatan sebuah jaringan komputer yang diperuntukan sebuah instansi baik perusahaan besar sampai menengah dan instasi pemerintahan pusat maupun daerah untuk saat ini pasti membutuhkan sebuah jaringan komputer. dan kalau ada dari kalian yang belum paham apa sih itu jaringan komputer maka dari itu kalian boleh simak untuk penjelasan dibawah ini. Jaringan komputer   adalah  jaringan telekomunikasi  yang memungkinkan antar komputer untuk saling berkomunikasi dengan bertukar  data .  Tujuan dari jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan . Pihak yang meminta/menerima layanan disebut

Instalasi Operating Sistem Windows 10

  Hai Prilove, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang operating system windows 10, dimana untuk saat ini os tsb sangat populer digunakan oleh para pekerja, pelajar, guru dan pengguna komputer khususnya di Indonesia. jadi apakah kalian masih menggunakan operating system dibawahnya seperti windows XP , Windows vista dan Windows 7. Untuk agan-agan sekalian jika kalian masih menggunakan windows dibawah windows 10, kalian harus siap-siap tidak mengunakan google chrome loh. karena dimulai dari bulan januari lalu pihak microsoft sudah menghentikan untuk pengembangan perangkat windows 7. jadi untuk kalian yang masih menggunakan segera update ke windows terbaru seperti windows 11 yaa... hehehe Tapi klo agan-agan untuk kualitas perangkat komputer yang masih memiliki spek normal, lebih baik saya sarankan menggunakan windows 10 saja. kan untuk saat ini masih cukup populer dimasyarakat indonesia. Jika agan-agan baru dalam dunia komputer  dan baru masuk ke sekolah menengah kejuruan prak

Pengenalan Perangkat Keras (Hardware) Pada Komputer

  Hai Prilove untuk kesempatan kali ini admin akan membahas perihal perangkat keras komputer atau laptop, untuk kalian pasti sudah ada yang paham diluar kepala dan sering melakukan instalasi perangkat-perangkat keras untuk keperluan dan menambah kemampuan dari si komputer pc dan laptop untuk dapat digunakan dalam pengerjaan tugas perkantoran, kuliah dsb secara lebih efektif lagi. Selain itu ada juga yang masih belum mengetahui sama sekali untuk perangkat keras pada pc atau laptop yang sering digunakan sehari-hari. Untuk yang belum paham sama sekali perihal perangkat keras pada komputer, disini admin akan menjelaskan secara gamblang, apa seh itu perangkat keras beserta kegunaannya. Selain itu juga pasti dibenak kalian, ada yang terpikirkan kenapa harus ganti perangkat dan kegunaannya untuk apa ? Daripada kalian semua penasaran, admin disini akan langsung jelaskan terlebih dahulu pengertian dari perangkat keras itu sendiri untuk kalian yang belum paham. Perangkat keras / Hardware pada ko

Portfolio Web Goalwin

Portfolio Web Goalwin
Goalwin Machinary Indonesia - Tampilan responsive menggunakan php native dan framework

Portfolio

Portfolio
Tampilan Responsive, Menggunakan PHP native dan Framework

Tampilan Responsive, Menggunakan PHP native dan Framework

Tampilan Responsive, Menggunakan PHP native dan Framework

Tampilan Responsive, baik di dekstop dan mobile

Kirim Pesan Ke Admin Terkait Artikel dan Konsultasi Tampilan Web Bisnis Anda